Eks Pacar Goo Hara yang Diduga Penyebab Depresi sebelum Meninggal, Pernah Ancam Sebar Video Asusila

Sosok mantan pacar Goo Hara yang diduga jadi pemicu sang artis depresi sebelum meninggal dunia.

TribunMataram Kolase/ Instagram/ Koreaboo
Choi Jong Bum , mantan pacar Goo Hara 

TRIBUNMATARAM.COM - Sosok mantan pacar Goo Hara yang diduga jadi pemicu sang artis depresi sebelum meninggal dunia.

Sejak Goo Hara mengenal Choi Jong Bum yang merupakan mantan pacarnya, berbagai masalah dialami oleh penyanyi K-Pop ini.

Goo Hara pernah melaporkan mantan kekasihnya tersebut atas kasus penganiayaan hingga ancaman menyebar video asusila.

Goo Hara meninggal dunia, Choi Jong Bum jadi sorotan.

Choi Jong Bum adalah mantan kekasih Goo Hara yang sempat berseteru dengan sang artis.

Foto-foto Persahabatan Sehidup Semati Goo Hara & Sulli, Janji Hidup Bahagia Ditebus Kematian

Simak sosok Choi Jong Bum berikut!

Goo Hara meninggal dunia, ini sosok Choi Jong Bum, sang mantan kekasih yang diduga buat Goo Hara depresi, pernah mengancam sebar koleksi pribadi.

Dunia hiburan Korea Selatan dikejutkan dengan pemberitaan artis cantik Goo Hara yang meninggal dunia.

Goo Hara
Goo Hara (TribunNewsmaker.com Kolase/ Instagram @koohara__)

Hal tersebut berawal dengan beredarnya berita polisi mendapat laporan dari kediaman Goo Hara.

Goo Hara dikabarkan tidak sadarkan diri dan media kangsung ramai memberitakan.

Kabar Goo Hara meninggal pun berhembus kencang.

Dikutip dari Allkpop pada 24 November 2019, kepolisian akhirnya mengkonfirmasi Goo Hara telah meninggal dunia.

Goo Hara meninggal dunia sekitar pukul 18.09 sore waktu setempat.

Goo Hara ditemukan di kediamannya lebih tepatnya di Gangnam, daerah Cheongdam, Seoul.

Hingga kini kini polisi tengah menyelidiki penyebab kematiannya.

Namun, Goo Hara diduga kuat melakukan bunuh diri karena depresi yang dideritanya.

Sumber: TribunNewsmaker
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved