Ramadhan 2020

Jadwal Imsakiyah Mataram Rabu 29 April 2020 Terlengkap Ada Pula Medan, Manado hingga Kupang

Berikut ini jadwal imsakiyah Ramadhan 2020 / 1441 H bagi Mataram, NTB terlengkap.

TribunPontianak
Bulan Ramadhan 2020. 

TRIBUNMATARAM.COM - Jadwal imsakiyah Ramadhan 1441 H Rabu 29 April 2020 Mataram, Nusa Tenggara Barat / NTB lengkap juga jadwal imsakiyah 34 kota besar di Indonesia.

Puasa Ramadhan 1441 H / 2020 segera memasuki hari keenam, Rabu 29 April 2020.

Berikut ini jadwal imsakiyah Ramadhan 2020 / 1441 H bagi Mataram, NTB terlengkap.

Bulan suci Ramadhan 2020 telah berlangsung sejak Jumat (25/4/2020) lalu.

 

Penetapan awal Ramadhan ini berdasarkan sidang isbat yang dilakukan Kementerian Agama pada Kamis (23/4/2020) sore.

Jadwal Buka Puasa Mataram dan 34 Kota Lain Hari Ini Selasa 28 April 2020 & Download Jadwal 1 Bulan

5 Tips Mengatur Pola Tidur Selama Bulan Ramadhan, Agar Jam Tidur Tidak Terbalik & Berantakan

Rapat dipimpin oleh Menteri Agama Fachrul Razi.

Menurut Fachrul Razi, sidang isbat menyepakati besok sebagai 1 Ramadhan 1441 H berdasarkan perhitungan hisab dan pemantauan hilal.

Dalam penetapan 1 Ramadan, Kemenag menggunakan dua metode yakni hisab (penghitungan) dan rukyat (melihat) langsung hilal (bulan baru).

"Dua metode ini saling melengkapi dan menyempurnakan satu sama lain," kata Fachrul Razi.

Menurut Menag, posisi hilal dilihat pada ketinggian 2 derajat 41 menit dan sampai 5 derajat pada Kamis (24/4/2020).

Sidang Isbat dimulai dengan pemaparan posisi hilal awal Ramadan oleh Tim Falakiyah Kementerian Agama.

Kemudian tim Kemenag melaporlan hasil hisab (penghitungan) dan pantauan hilal (bulan baru) yang dilakukan tim Kemenag.

Kementerian Agama sendiri menggelar pemantauan hilal di 82 titik di seluruh Indonesia.

Selanjutnya, disusul sidang untuk memutuskan penetapan 1 Ramadan 1441 Hijriah.

"Mari kita gaungan kalimat tahniyah, Marhaban ya Ramadan," ujar Menag.

"Banyak hal yang harus kita sesuaikan ditengah pandemi ini, walaupun kita tidak bisa buka bersama dan beribadah bersama tapi tidak mengurangi niat kita dalam beribadah," ujarnya.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved