Pengacara Hotma Sitompul Bantah Kliennya Berkali-kali Minta Maaf ke Desi: 'Beliau Pria yang Tangguh'
Pihak Hotma Sitompul angkat bicara mengenai keterangan yang diberikan Hotman Paris terkait permasalahan dengan Desiree Tarigan.
Penulis: Irsan Yamananda | Editor: Salma Fenty Irlanda
"Kalau untuk baikan lagi, udah enggak," katanya.
"Kalau untuk kembali lagi (rujuk), sudah pasti enggak," imbuh Hotman.
• Kini Minta Pengakuan, Rosmawaty Sempat Bohongi Anak Jika Hotma Sitompul Telah Meninggal
• Tak Diceritakan Hotma Sitompul ke Publik, Rosmawati Singgung Keyakinan : Saya Tidak Mau Dipaksa

Hotman menjelaskan, saat ini kliennya ingin berdamai untuk berpisah.
"Berdamai untuk berpisah, arahnya ke sana," jelas Hotman.
Hotman menyebut Desi tak banyak memberikan syarat perceraian.
"Karena harta gono-gini ternyata gak banyak," ungkapnya.
Terkait tanah yang dipermasalahkan, Hotman menyebut ada kemungkinan akan dikembalikan.
"Jadi sudah mulai mengerucut, tapi berdamai untuk berpisah kemungkinan selamanya."
"Untuk rukun lagi sudah gak mungkin, itu kata Desi," imbuh Hotman.
Rosmawaty Sempat Bohongi Anak Jika Hotma Sitompul Telah Meninggal
Sebelumnya, publik sempat dihebohkan dengan munculnya seorang wanita bernama Roswamaty yang mengaku sebagai istri pertama Hotma Sitompul.
Rosmawaty merasa sakit hati dan terhina ketika ayah sambung Bams ex Samson, Hotma Sitompul tak akui pernikahannya.
Beberapa tahun lalu, bersama Desiree Tarigan di sebuah acara talkshow, Hotma tak menyebut adanya pernikahan dengan Rosmawaty.
"Sebenernya saya enggak mau (buka suara) tapi di situ (acara televisi) merasa terhina saya karena enggak dianggap," kata Rosmawaty di kawasan Jatinegara Timur, Jumat (28/5/2021).
Baca juga: Tak Diceritakan Hotma Sitompul ke Publik, Rosmawati Singgung Keyakinan : Saya Tidak Mau Dipaksa
Baca juga: 45 Tahun Bercerai, Istri Pertama Hotma Sitompul Mendadak Muncul, Minta Anaknya Diakui