POPULER Sempat Batal Nikah, Sule Blak-blakan Sebut Usia Calon Istri Masih Kepala 2 & Bukan Pramugari

Komedian Sule sempat dikabarkan batal menggelar pernikahan dengan calon istrinya, kini blak-blakan sebut usia dan pekerjaannya.

Penulis: Salma Fenty | Editor: Asytari Fauziah

1. Usia 29 Tahun

Pramugari diduga calon istri Sule Fany Kurniawati

Awalnya, Ashanty mencoba memancing dengan bertanya tentang sosok wanita yang saat ini sedang dekat dengan Sule.

"Ya kalau yang sekarang alhamdulillah-lah, dia sudah umur 29 tahun," ujar Sule dikutip Kompas.com, Senin (30/3/2020).

Ashanty sempat terkejut mendengar pengakuan Sule, tetapi kemudian dia ingat bahwa dia dengan Anang juga berbeda usia hampir 13 tahun.

Sule bahkan memastikan hubungannya kali ini serius dan berniat akan dibawa ke jenjang pernikahan, meskipun bukan dalam waktu dekat.

Sumber: Tribun Mataram
Halaman
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved